Artinya :
Wahai Tuhanku, berilah kecukupan kepadaku dengan kehalalan-Mu dari keharaman- Mu dan berilah aku kekayaan dengan anugerah- Mu dari tidak hajat selain- Mu. Wahai Dzat yang Maha Besar, Engkaulah Dzat dimana orang- orang mensifati tidak mengetahui sifat keagungan-Mu.
Seseorang yang memiliki hutang, baik sedikit maupun banyak, biasanya hidupnya akan gelisah sebelum dia mampu melunasi hutang- hutangnya tersebut. Maka itu, jika Anda memiliki hutang, berusahalah sambil berdo'a seperti do'a di atas sebanyak- banyaknya setiap selesai shalat fardhu atau saat tengah malam selesai tahajjud.
2 komentar:
ASSALAMUALAIKUM USTAZ? SAYA AISAH DARI MALAYSIA,
SAYA MINAT DENGAN CERAMAH USTAZ, SAYA HARAP USTAZ PERBANYAK KAN LAGI CERAMAH USTAZ DI YOU TIUB ,DENGAN BER MACAM TOPIK YA ,SEKIAN WASSALAM
maaf sebaiknya langsung menuliskan di group facebook Yusuf Mansur network (http://www.facebook.com/pages/Tanggerang/Yusuf-Mansur-Network/109056501839) karena saya hanya menyebar artikel dr sana terima kasih.
Posting Komentar